Hang Tuah Robo Cup (HTRC)

Hang Tuah Robo Cup atau disingkat dengan HTRC merupakan agenda kegiatan rutin tahunan Himpunan Mahasiswa Program Studi Teknik Elektro. HTRC diadakan sebagai media ajang kompetisi robot bagi siswa SMP/MTs sederajat dan SMA/SMK/MA sederajat, memberikan kesempatan pada siswa untuk mengenal lebih dekat dengan dunia robotika, mengasah kreativitas dan jiwa kompetisi antar tim. Dari kampus Universitas Hang Tuah sendiri punya misi untuk mengenalkan kampus UHT terutama program studi teknik elektro kepada para siswa SMA/SMK/Sederajat, dengan harapan nantinya setelah lulus dapat melanjutkan kuliah di kampus UHT.

Pembukaan acara HTRC oleh Dekan FTIK
Penerimanaan hadiah acara HTRC
Suasana perlombaan HTRC Kategori Line Tracer
Suasana perlombaan HTRC kategori Robot Soccer