Akreditasi Prodi Teknik Elektro

Program Studi S1-Teknik Elektro Universitas Hang Tuah, Surabaya secara resmi sudah terakreditasi Lembaga Akreditasi Mandiri Program Studi Keteknikan (LAM-Teknik) dengan peringkat BAIK SEKALI berdasarkan Surat Keputusan LAM Teknik No. 0327/SK/LAM Teknik/AS/VIII/2024, ditetapkan tanggal 21 Agustus 2024. Dengan masa berlaku tanggal 21 Agustus 2024 hingga 20 Agustus 2029.


Download Sertifikat Akreditasi Sebelumnya